Rasakan Serunya Menjadi Spider-Man di 5 Game Ini

Spider-Man merupakan salah satu karakter superhero yang sangat terkenal. Kini sosok superhero laba-laba ini hadir kembali lewat film terbarunya yang bertajuk Spider-Man: Homecoming. Film ini sendiri sudah lama dinantikan para penggemar sejak lama, jadi tak heran apabila kehadirannya di layar lebar telah ditunggu banyak orang. Selain eksis di dalam industri komik dan perfilman, Spider-Man juga…

Read More
SNES Classic Edition

SNES Classic Edition Siap Diluncurkan Dalam Dua Versi

Setelah tahun lalu meluncurkan Nintendo Entertainment System (NES) Classic Edition, Kabarnya Nintendo akan meluncurkan konsol SNES (Super Nintendo Entertainment System) Classic Edition pada 29 September 2017 mendatang. Sama seperti NES Classic Edition, SNES Classic Edition juga akan mendapatkan versi khusus untuk Jepang yang juga dikenal dengan sebutan Super Famicom di Jepang. Selain menampilkan kotak penjualan dalam…

Read More
Xbox Game Pass

Xbox Game Pass Tawarkan Lima Game Gratis Tiap Bulannya

Beberapa waktu yang lalu Microsoft meluncurkan layanan Xbox Game Pass. Melalui layanan ini, para pengguna Xbox One dan Xbox 360 akan mendapatkan lima game gratis yang bisa diunduh setiap bulan. Layanan Xbox Game Pass sendiri sudah dicanangkan Microsoft sejak Februari 2017 lalu. Mereka mengatakan kalau pihaknya sudah menyiapkan banyak game dengan total 100 game yang akan…

Read More
injustice 2

Tips Cara Membuka Karakter di Injustice 2

Injustice 2 mobile merupakan game fighting yang tidak bisa dianggap remeh. Grafisnya memukau hampir serupa dengan kualitas konsol. Sekuel dari game Injustice: Gods Among Us ini memiliki lebih banyak karakter dari seri sebelumnya. Saat ini total ada 38 karakter yang bisa menjadi jagoan kamu, namun tidak menutup kemungkinan akan ada tambahan karakter di masa mendatang….

Read More
pac-man maker

Bandai Namco Mengajukan Paten untuk Pac-Man Maker

Masih ingatkah kamu dengan game lawas Pac-Man? Game lawas yang ikonik ini kabarnya akan kembali meramaikan dunia gaming. Bandai Namco akan merilis seri Pac-Man terbaru dengan judul Pac-Man Maker yang nantinya bisa dimainkan melalui konsol generasi sekarang. Pac-Man Maker nantinya akan memiliki gameplay seperti game Super Mario Maker yang dimana kamu sebagai pemain dapat membuat…

Read More
tamagotchi

Rayakan Ulang Tahun ke-20, Tamagotchi Akan Dirilis Ulang

Tamagotchi adalah konsol game saku yang sangat populer di era 1990-an. Jauh sebelum adanya smartphone dan tablet, Tamagotchi merupakan salah satu mainan yang digandrungi anak-anak dan remaja di era tersebut. Namun, seiring berjalannya waktu, Tamagotchi meredup kepopulerannya dan mulai ditinggalkan peminatnya. Walaupun beberapa waktu yang lalu Bandai Namco sempat merilis Tamagotchi di perangkat mobile namun,…

Read More
power rangers

Power Rangers: Legacy Wars – Koleksi Rangers dan Bertarung Secara Real-Time

Power Rangers: Legacy Wars merupakan game bergenre real-time pvp yang hadir di perangkat mobile. Game ini menawarkan keseruan dan ketegangan bagi pemainnya sebab kamu akan bertarung melawan pemain lain secara real-time. Power Rangers awalnya terkenal di era 90-an melalui media televisi, setelah itu barulah Power Rangers merambah ke dunia gaming. Bagi kamu yang dibesarkan di…

Read More

Telkomsel Gelar Indonesia Games Championship yang Berhadiah Total Rp 500 Juta

Indonesia telah mengalami kemajuan pesat dalam industri game. Maka tak heran kalau operator telekomunikasi Telkomsel tidak menyia-nyiakan kesempatan untuk mengadakan ajang Indonesia Games Championship (IGC). IGC merupakan ajang kompetisi untuk para gamer untuk menguji kemampuan mereka dalam bermain game dan sekaligus menjadi tempat dimana para gamer berkumpul. Ajang tersebut dimulai dengan pendaftaran secara online yang sudah dibuka sejak…

Read More
nintendo

Ikuti Jejak Nintendo, Sony Akan Luncurkan Game Mobile Tahun Depan

Setelah melihat kesuksesan Nintendo di ranah game mobile, membuat Sony mengikuti jejak yang serupa dengan Nintendo. Sebenarnya, Sony pernah berada di ranah game mobile beberapa tahun lalu melalui ponsel Sony Xperia Play yang di dalamnya terdapat fitur PlayStation Portable. Kehadiran Sony Xperia Play saat itu tidak begitu sukses di pasaran dan tenggelam begitu saja. Hal…

Read More
Back To Top